Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengatakan, tak akan mencabut sahamnya sekitar 26.25 persen di PT Delta Jakarta, pabrik bir Anker.
Menurut dia, tak ada salahnya pemprov memiliki saham di pabrik bir sebab bisa pemprov bisa melakukan pengawasan terhadap peredaran minuman beralkohol di Jakarta.
Menurut dia, bir tidak membahayakan dan mematikan peminumnya, kecuali minuman keras oplosan dengan cairan kimia berbahaya. "Kalau sekarang dibilang enggak boleh minum alkohol kenapa? Kalau begitu, enggak boleh minum obat batuk kan ada alkoholnya juga," katanya di Jakarta, Senin (6/4).
Menurut dia, peredaran bir di minimarket memang harus dibatasi, yaitu hanya boleh dijual kepada pembeli minimal berumur 21 tahun.
Sumber: harnas
from Suaranews http://ift.tt/1O1uB8y
via Berita Indonesia, SuaraNews, semua artikel resmi dari suaranews, silahkan kunjungi website suaranews untuk mendapatkan informasi dan berita yang lebih lengkap. nikmati terus informasi terbaru dan berita aktual lainnya juga. selamat beraktivitas
Post a Comment
This blog needed you to understand the word spam - never spam on this blog, although i will not moderate all of it, but you will learn it yourself, educate yourself